Mata
Pelajaran : Teknologi Layanan
Jaringan
Kelas
/ Semester : XI TKJ 1 dan XI TKJ
2 / Ganjil
A.
Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, d, atau e pada jawaban yang benar!
1)
Standar
yang digunakan dalam komunikasi data disebut
2)
Lapisan
paling bawah di OSI Layer adalah
3)
Sebuah
badan/organisasi sebagai tempat berkumpulnya para regulator telekomunikasi dan
operator telekomunikasi yang secara tradisional memilih jalur formal, resmi,
dan sangat top down identik dengan
4)
Jenis
format video yang mampu merekam gambar hampir sama dengan film adalah
5)
Audio
Oscillator pemah digunakan dalam pembuatan film “Fantasia” besutan Walt Disney
Studios. Perangkat ini merupakan produk awal dari perusahaan
6)
Berikut
yang bukan termasuk kategorisasi pesan adalah
7)
Pengenian
komunikasi menurut James A. F. Stoner adalah
8)
Lapisan
yang bertanggung jawab membagi data menjadi segmen dan menyediakan penanganan
error adalah
9)
Badan-badan
yang menetapkan standar resmi dari negara Inggris adalah....
10)
Isyarat
analog biasa dinyatakan dengan gelombang
11)
Berikut
yang bukan termasuk komunikasi bahasa non vebal adalah
12)
International
Standards Organizalion (ISO) adalah sebuah badan multinasional yang didirikan
tahun
13)
Pada
dasamya, sistem komunikasi data memiliki fungsi sebagai berikut, kecuali
14)
Video
streaming diterjemahkan sebagai layanan multimedia yang dapat diakses oleh
pengguna handphone dengan teknologi komunikasi data bergerak yang sering
diistilahkan dengan teknologi
15)
Untuk
membantu pengembangan layanan VoIP, makam pada tahun 1996 dibentuk standar
khusus dengan kode
16)
l.
Waktu delay yang dibutuhkan untuk sinyal hams berjalan keluar keruang angkasa
dan kembali lagi ke bumi dalam transmisi satelit adalah
17)
Berikut
yang bukan termasuk jenis point to point communications adalah....
18)
Infonnasi
yang disajikan oleh isyarat digital bisa disebut sebagai
19)
Sebuah
infrastruktur telekomunikasi yang memfasilitasi komunikasi nirkabel antara
peranti komunikasi dan jaringan operator disebut
20)
Nama
gambar komponen konektor berikut adalah konektor
21)
Suatu
proses di mana seseorang atau beberapa orang, kelompok, organisasi, dan
masyarakat menciptakan, dan menggunakan informasi masuk ke dalam komponen
22)
Penggunaan
komunikasi dalam jaringan dalam dunia pendidikan diawali pada tahun
23)
Sistem
yang digunakan untuk pengiriman data yang menggunakan komputer adalah
24)
Sebutan
bagi pihak yang meminta/menerima layanan adalah
25)
Peralatan
yang memfasilitasi komunikasi secara wireless antara pengguna telepon seluler
adalah
26)
untuk
memanggil penerima yang merupakan pe1anggan dari pengirim dengan jarak
jangkauannya terbatas dapat menggunakan
27)
Hawaii
university mengembangkan teknologi ethemet sebagai perangkat komunikasi pada
komputer dengan nama
28)
Sebuah
BSC dalam sebuah jaringan GSM dapat mengatur BTS sejumlahw Buah.
29)
Mobile
Switching Center (MSC) identik dengan titik penyampaian atau penyambungan utama
untuk teknologi
30)
Pada
dasarnya, sistem yang digunakan pada telepon seluler adalah
31)
Transmisi
data maksimal yang dimiliki oleh kabel serat optik (fiber optik) adalah
32)
Pada
dasamya, telepon pintar identik dengan perangkat yang menggabungkan
fungsionalitas berbagai perangkat berikut, kecuali
33)
Salah
satu alat elektronik dan alat mekanik yang memungkinkan untuk membawa
fungsi~fungsi matematika pada tingkatan yang lebih tinggi dan akurat adalah...
34)
Proses
instalasi jaringan ini relatif lebih cepat dan mudah karena tidak membutuhkan
kabel yang harus dipasang sebagai penghubung merupakan kelebihan wireless
(tanpa kabel) dilihat dari faktor.
35)
Beberapa
faktor acuan untuk dipertimbangkan setiap administrator dalam menganalisis
sumber daya komunikasi, kecuali
36)
Nama
tokoh penemu yang mematenkan sound telegraph sebagai cikal bakal telepon adalah
37)
Berikut
ini beberapa hal yang berkaitan dengan penggunaan internet di masa sekarang,
keel/511i
38)
Penghantar
data yang digunakan sistem komunikasi dengan satelit dalam bentuk
39)
Sinyal
terputus-putus yang disebabkan oleh adanya benda yang menghalangi jalannya
sinyal wireless disebut
40)
Salah
satu penyebab utama yang sering menjadi acuan kecanduan telepon seluler adalah
41)
Bentuk
perdagangan yang memungkinkan konsumen untuk mencari dan membeli produk-produk
yang dibutuhkan secara daring
42)
Berikut
yang bukan termasuk kelebihan dari kabel serat optik adalah
43)
Telepon
mobile pertama kali digunakan secara komersial pada tahun
44)
Jenis
sistem komunikasi yang digunakan dalam bidang pelayaran dan militer
45)
Pada
awal pembentukannya, internet hanya digunakan sebagai
46)
Badan-badan
yang menetapkan standar resmi dari negara Jerman adalah.
47)
Untuk
mengubah suara menjadi sinyal listrik dengan frekuensi suara menggunakan
peralatan yang disebut
48)
Suatu
isyarat analog dapat diperoleh dari perpaduan sejumlah gelombang sinus
didasarkan pada analisis
49)
Aturan-aturan
yang harus disepakati oleh dua atau lebih alat untuk dapat saling berkomunikasi
disebut
50)
Pada
dasamya, sistem yang digunakan pada telepon kabel adalah
51)
Hal paling mudah ditemui dalam teknologi
komunikasi suara adalah penggunaan
52)
Untuk
melangsungkan proses komunikasi dengan cakupan wilayah yang lebih luas dan
mampu menjangkau lokasi yang tidak mcmungkinkan dibangunnya infrastruktur dapat
diatasi dengan menggunakan
53)
Prinsip
kerja telepon diawali dari mikrofon yang menangkap gelombang dan mengubahnya
menjadi fluktuasi arus listrik. Selanjutnya, arus tersebut akan dikirim melalui
54)
Guna
memperkuat sinyal dengan cara menerima sinyal dari sebuah segmen jaringan lalu
memancarkan kembali dengan kekuatan yang sama dengan sinyal asli pada segmen
kabel yang berbeda dapat menggunakan....
55)
Berikut yang bukan termasuk bentuk MSC pada
sebuah jaringan seluler yang dapat berkomunikasi dengan jaringan Iuar adalah
56)
Jenis
protocol ethemet yang memiliki kecepatan data hingga 10 Mbps, termasuk tipe
kabel UTP pada kategori
57)
Agar
suatu jaringan dapat saling benukar informasi data, diperlakukan suatu alat
yang disebut
58)
Modem
internal mempakan sebuah kartu yang dipasangkan pada
59)
Sistem
komunikasi radio membutuhkan pemancar dan penerima yang masing-masing memiliki
komponen, kecuali
60)
Beberapa
kekurangan internet tanpa menggunakan kabel (wireless), kecuali
61)
Bentuk
infonnasi yang djgunakan untuk memberikan akses terbaik kepada publik terkait
dengan informasi atau kebijakan pemerintah
62)
Modern
ekstemal dipasang diluar komputer yang umumnya ditancapkan pada
63)
Media
telekomunikasi dua arah yang bisa menyampaikan dan merespons informasi pada
saat bersamaan adalah
64)
Berikut
yang bukan termasuk media pertukaran data menggunakan internet adalah
65)
Konfigurasi
jaringan dapat diubah dari jaringan peer-to-peer untuk jumlah pengguna yang
sedikit menjadi jaringan infrastuktur yang lebih banyak merupakan kelebihan
wireless (tanpa kabel) dilihat dari faktor
SOAL YANG AKAN KELUAR HANYA 40 JADI PELAJARI SEMUANYA